Kamis, 10 September 2020

Kelas 5 Al Islam Inspiring School of Muhammadiyah

Mempelajari Tafsir Al Quran surat Al Insyiqaq

Al quran merupakan suatu petunjuk bagi manusia. Sesungguhnya ungkapan bahasa Al quran, merupakan seni yang harus tetap dilestarikan. tidak sebatas kita membaca pada Al Quran, namun kita juga wajib untuk mengetahui apa yang dimaksudkan Al Quran. Dalam pertemuan kesempatan kali ini, mari kita bersama belajar mengetahui kandungan atau Tafsir Al Quran surat Al Insyiqoq dari salah satu tokoh Muhammadiyah yaitu Buya Hamka.


Setelah melihat video diatas, coba tulis berdasarkan apa yang kalian tangkap dari tokoh tersebut
(Tulis di kertas)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Peran Guru dalam Pergeseran Khittah Pendidikan

  Pendidikan merupakan aset berharga bagi kemajuan suatu negara. Sebagaimana telah dikemukakan para ahli bahwa pendidikan merupakan tanggu...